Media sosial membuat keuntungan tersendiri buat sejumlah perusahaa dan dimanfaatkan dengan baik. Dengan adanya media sosial, perusahan bisa memasarkan produk yang dijualnya. Tanpa harus susah-susah memasang iklan di pinggir jalan. Tapi ada satu hal yang harus diperhatikan yaitu seorang admin perusahaan. Karena orang-orang ini mempunyai "kesabaraan" saat melayani konsumen di media sosial saat menawarkan produk dari perusahannya.
Mengutip hipwee, kesabarannya ini yang membuat sejumlah para konsumen tambah membuat iseng kepada admin. Dan seorang admin juga tidak bosan terhadap keisengan dari sejumlah konsumen. Inilah beberapa keisengan yang dilakukan oleh beberapa konsumen di media sosial terhadap admin perusahaan. Bikin hati luluh bacanya,
1. Order Pizza kok yang dateng roti doang, nggak ada toppingnya?
Netizen: Saya pesen pizza, kok yang dateng nggak ada toppingnya sama sekali. Cuma roti aja! Gimana dong?
Admin: Maaf mas, bisa diinfokan alamatnya biar ditindak lanjut.
Netizen: Eh, nggak apa-apa ding. Ternyata saya bukanya kebalik
Baca Juga : Gempar! Dokter di Jember Bedah Perut Pasien, Astagfirullah...Videonya Ada Benda Beginian 16 Biji
2. Terus, kalau dia nggak mau jawab SMS kamu, salah siapa? Salah mimin? Salah teman-teman mimin?
Seorang pemuda komplain pada salah satu akun ponsel. Katanya, dia telah mengirim dua ratus lebih SMS kepada seorang gadis untuk mengajak kencan malam itu. Tapi, SMS-nya tak juga mendapat balasan.
Pemuda tersebut meminta agar ponsel tersebut memperbaiki sistem SMS-nya agar gadis tersebut membalas pesannya. Lucunya, admin akun ponsel tersebut mengatakan bahwa lain kali dia harus mengirim satu SMS ke ratusan gadis, agar ada yang membalas.
Baca Juga : Dibangun Untuk Persiapan Kiamat, 7 Bunker Bawah Tanah Ini Diyakini Bisa Lindungi Kamu
3. Ada masalah dengan pemesanan laptop, masalahnya uangnya nggak ada!
Sabar ya, Mas dan Mbak admin. Mungkin dia memang gitu orangnya. Oke, cukup tahu aja ya, nggak usah diperpanjang lagi. Bye!
4. Admin yang satu ini gak mau ketinggalan saat topik #SaveHajiLulung jadi trending…
5. Kadang, ada juga netizen yang bercandanya keterlaluan dan sampai akan dilaporkan pada FBI!
Seorang gadis remaja mention ke salah satu maskapai penerbangan Amerika. Dia berkata bahwa dia adalah bagian dari suatu kelompok ekstrimis dan akan membuat sesuatu yang besar pada tanggal tertentu. Tentu saja oleh maskapai penerbangan Amerika tersebut tweet ini dianggap sebagai ancaman.
Baca Juga : Gambar Dua Mobil Keren Bertumpuk Ini Jadi Viral
Meskipun mungkin maksud si gadis tadi bercanda, tapi bercandaan semacam itu nggak lucu dan nggak patut. Jangan ditiru ya!
6. Di Indonesia juga ada netizen yang ‘terancam’ ditindak secara hukum karena keisengannya di jejaring sosial.
Waktu lagi maraknya guyonan tentang ekstrak buah manggis, eh ada salah satu netizen yang iseng nyeletuk guyonan tersebut ke akun facebook kepolisian. Jadi deh kena pasal mempermainkan polisi (emang ada?). Makanya, kalau mau bercandaan pikir-pikir dulu ya, guys!
Baca Juga : Prihatin, Begini Kisah Mengharukan Pria dengan 4 Kaki di India
Keseringan dikasih pertanyaan yang sama dan sudah ketebak, admin pun mulai lelah. Saking emosinya si admin, netizen yang hendak iseng itu diancam akan diblock dan dilaporkan kepada pihak yang berwajib. Duh, sabar min, mungkin dia cuma kurang kerjaan.
Tingkah laku konyol netizen yang selalu iseng mengganggu mimin-mimin di sosial media kadang bikin ketawa, kadang juga bikin sebel. Yang jelas, mimin-mimin akan selalu siap sedia membalas ocehan kamu di jejaring sosial media. (s)
loading...